1.
SMP N 3 PEKANBARU Juara 2 PMR
SMPN 3 juara 2 PMR Pada tanggal 18-20 September
2014, anak PMR dari SMP Negeri 3 Pekanbaru mengikuti JUMBARA ke- IV di PTPN 5
Pekanbaru yang diadakan oleh PMI kota Pekanbaru. Anak PMR dari SMP Negeri 3 Pekanbaru
telah berlatih dengan semampu mereka. Karna tidak ada pelatih maka mereka
berlatih sendiri. Membaca buku materi dan mempraktekkannya. Latihan Bersama di
Lapangan sekolah. 2Hari menjelang Jumbara Hasilnya tidak sempurna namun cukup
memuaskan, SMP negeri 3 Meraih 2 piala, yaitu : 1) Juara 2 Donor darah dan Ayo
Siaga bencana 2) Jaura 2 PMR Relawan masa depan dan Gerakan kepalangmerahan
2.
Peresmian SMP N 3 PEKANBARU sebagai Green School &
Amp. Pembibitan
PERESMIAN GREEN SCHOOL & Amp; Kelas pembibitan
SMP NEGERI 3 PEKANBARU Pada 9 Maret 2015 Peresmian Green School yang dilakukan langsung
oleh Kepala Dinas Pertanaman yang diawali dengan upacara senin dan Kepala Dinas
Pertamanan sebagai pembina upacara. Peresmian Green School ini mewujudkan
sekolah hijau yang artinya asri dan berudara segar sehingga seluruh warga
sekolah nyaman saat berada disekolah
3.
Siswa SMP N 3 PEKANBARU Juara 1 Hafizh Al-quran
Prestasi Hafiz Al-qur'an SMPN 3 Pekanbaru Puji
Tuhan saya ucapkan terhadap teman-teman saya yang berhasil mendapatkan juara1
Hafiz Al-Qur'an di MAN 1 yang bernama Taufiq Syahrul Hidayat dengan rekannya
bernama Ridho Agustian saya selaku teman kalian merasa bangga karena kalian
sudah mengharumkan nama sekolah kita yakni SMPN 3 pekanbaru, berkat prestasi
kalian, Kepala sekolah dan guru-guru merasa bangga kepada murid-muridnya...
4.
Peresmian Gedung Baru SMP N 3 PEKANBARU
Peresmian Gedung Baru yang dilakukan Oleh Kepala
Dinas Pendidikan Pekanbaru pada hari sabtu Tahun 2013. Peresmian ini dilakukan
dengan meriah oleh murid-murid SMPN 3 Pekanbaru hal ini bertujuan untuk
menggungkapkan rasa kesenangan murid karena Gedung baru yg akan digunakan untuk
belajar murid-murid SMPN 3 pekanbaru. Peresmian ini dilakukan dengan menekan
tombol sirine yg berarti gedung baru itu sudah diresmikan atau layak untuk
dihuni
0 komentar:
Posting Komentar